PERJANJIAN RENVILLE
Isi perjanjian Renville adalah :
1. Belanda
tetap berdaulat sampai tebentuknyaRpublik Indonesia (RIS).
2. Republik
Indoneisa sejajar kedudukannya dalam Uni Indonesia Belanda.
3. Sebelum
Republik Indonesia Serikat terbentuk,Belanda dapat menyerahkan kekuasaannya
kepada pemerintah federal sementara.
4. Republik
Indonesia menjadi negara bagian dari Republik Indonesia Serikat.
5. Antara
enam bulan sampai satu tahun akan diselenggarakan pemilihan umum untuk
membentuk Konstutuante RIS.
6. Tentara
Indonesia di daerah pendudukan Belanda harus dipindahkan ke daerah Republik
Indonesia.
Dampak ini menimbulkan kerugian bagi
Indonesia dan luas wilayah Indonesia semakin tersudut,hal ini akibat diakuinya
garis Van Mook sebagai garis perbatasan baru hasil Agresi Militer Belanda
1.Sementara itu luas kekuasaan bagi Belanda semakin meluas,dan bertambah kuat
dengan terbentuknya negara-negara boneka.Setelah penandatanganan Perjanjian
Renville pada tanggal 17 Januari 1948.Pihak pemerintah menghadapi tantangan
sangat berat dan mengakibatkan Kabinet Amir Syarifuddinjatuh.Kemudian digantikan
oleh kabinet Hatta.Namundibawah pemerintahan Hatta muncul banyak rongrongan dan
salah satunya dilakukan oleh bekas Perdana Menteri Amir Syarifuddin dengan
organisasinya yang bernama Front Demokrasi Rakyat.Puncak dari pergolakan itu
adalah pemberontakan PKI Madiun pada
tahun 1948,keadaan seperti itu dimanfaatkan pihak Belanda untuk melancarkan
serangan Agresi Militer Belanda 2
Referensi:
Referensi:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar